
1. PATA
PATA (Paralell Advanced Technology Attachment) merupakan standar pemasangan hardisk, CD-ROM, atau DVD-ROM yang dipasang secara pararel, maksudnya adalah satu kabel PATA dapat digunakan untuk memasang dua device secara bersamaan. Kabelnya sendiri menggunakan ribbon-cable yang lebar. Keterbatasan ini menjadikan PATA hanya sebagai interface internal storage saja. Tidak bisa digunakan untuk eksternal storage. Namun, saat ini sudah hadir semacam casing hardisk eksternal yang bisa digunakan untuk hardisk IDE. Dan tentunya, untuk menggunakan kabel PATA tersebut haruslah memilikki motherboard yang support dengan kabel PATA.
2. SATA
SATA (Serial Advanced Technology Attachment) merupakan standar pemasangan hardisk, CD-ROM, atau DVD-ROM yang dipasang secara seri. Jadi, satu kabel SATA hanya bisa digunakan untuk satu device saja. Bentuk dari kabel SATA lebih kecil dan ramping, serta tidak membuat CPU agan n sista sesak dipenuhi oleh kabel. Dan transfer data dari penggunaan kabel SATA lebih cepat daripada kabel PATA.
SATA memilikki beberapa jenis, antara lain:
SATA I (revision 1.x) interface, dikenal sebagai SATA 1.5Gb/s, adalah antarmuka SATA generasi pertama yang berjalan pada 1,5 Gb/s. Dan dapat mentransfer data sampai 150MB/s.
SATA II (revision 2.x) interface, dikenal sebagai SATA 3Gb/s, adalah antarmuka SATA generasi kedua yang berjalan pada 3,0 Gb/s. Dan dapat mentransfer data sampai 300MB/s.
SATA III (revision 3.x) interface, dikenal sebagai SATA 6Gb/s, adalah antarmuka SATA generasi ketiga yang berjalan pada 6.0Gb/s. Dan dapat mentransfer data sampai 600MB/s. Jenis SATA ini kompatibel dengan SATA 3 Gb/s interface.
Demikian penjelasan mengenai PATA dan SATA. Semoga agan n sista dapat memahami penjelasan yang ane berikan.
SATA II (revision 2.x) interface, dikenal sebagai SATA 3Gb/s, adalah antarmuka SATA generasi kedua yang berjalan pada 3,0 Gb/s. Dan dapat mentransfer data sampai 300MB/s.
SATA III (revision 3.x) interface, dikenal sebagai SATA 6Gb/s, adalah antarmuka SATA generasi ketiga yang berjalan pada 6.0Gb/s. Dan dapat mentransfer data sampai 600MB/s. Jenis SATA ini kompatibel dengan SATA 3 Gb/s interface.
Demikian penjelasan mengenai PATA dan SATA. Semoga agan n sista dapat memahami penjelasan yang ane berikan.
Wassalamualaikum wr wb.
2016 © Agan n Sista Team. All Right Reserved.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar